Jasa Pembasmi Nyamuk di Medan
Jasa pembasmi nyamuk di Medan. Kami menyediakan jasa untuk pembasmian nyamuk dengan lebih efektif. Kami menyediakan jasa untuk membasmi nyamuk tidak hanya untuk satu rumah atau satu pabrik namun juga untuk lingkungan misalnya di RT atau RW.
Jasa Pembasmi Nyamuk di Medan
Saat ini ada sekitar 2700 jenis nyamuk di seluruh dunia. Untuk jenis yang berbahaya setidaknya ada tiga yang paling sering kita temukan di Indonesia.
- Yang pertama adalah nyamuk aedes aegypti.
- Selanjutnya dengan nyamuk anopheles.
- Yang ketiga adalah nyamuk culex atau Culex sp.
Tips untuk mencegah gigitan nyamuk demam berdarah
Mencegah gigitan nyamuk demam berdarah sangat penting untuk tindakan preventif Penyakit ini.
Mencegah selalu lebih baik daripada mengobati jadi inilah tipsnya.
Yang pertama adalah menyingkirkan genangan air di sekitar rumah.
Genangan air ini menjadi tempat perkembangan biakan nyamuk sekurang-kurangnya 1 kali 1 minggu.
Waktu satu minggu ini adalah siklus hidup nyamuk. Jadi sangat penting untuk meninggalkan benda-benda yang bisa menjadi tempat berkembangnya jentik nyamuk seperti di pot bunga kaleng bekas dan bekas minuman.
Bisa juga bahan bekas atau barang-barang lain yang bisa menampung air.
Menjaga kebersihan rumah dan sekitarnya.
Kita tidak bisa membiarkan rumah dalam kondisi lembab tanpa cahaya masuk.
Kita juga perlu memangkas lumut dan semak belukar di halaman rumah. Rumput dan daun-daunan menjadi tempat yang disukai untuk istirahat nyamuk.
Menghindari menggantung Pakaian kotor di kamar mandi.
Nyamuk adalah binatang yang terbang dan suka untuk beristirahat di tempat-tempat yang tergantung seperti baju. Terutama ada baju bekas pakai kan ada bau keringat.
Membuat anda tidak menarik bagi nyamuk adalah dengan menggunakan obat anti nyamuk lotion.
Ini adalah cara yang praktis untuk menghindari gigitan nyamuk selama beraktifitas baik di dalam maupun di luar rumah.
Jika area rumah anda terdapat banyak sekali nyamuk, maka sebaiknya anda menghubungi kami sekarang.
Kami adalah jasa pembasmi nyamuk di Medan yang berpengalaman. Kami menggunakan bahan kimia yang standar SNI. Jadi bahan kimia ini bukan hanya bisa membunuh nyamuk namun juga memiliki standar keamanan bagi penggunanya.
Jika anda hanya ingin bahan yang bisa membunuh nyamuk maka bahan itu banyak sekali. Namun komposisi dan jenis kimianya belum tentu aman untuk kita dan juga hewan peliharaan.
Setelah anda menghubungi kami maka kami akan melakukan survei. Kita akan mengatur jadwal survei kemudian memberikan penawaran dan rekomendasi.
- Kami melakukan pengaturan jadwal yang sesuai untuk anda.
- Kami memberikan solusi yang sesuai dengan masalah hama anda.
- Kami menangani masalah hama di tempat anda dengan cara yang inovatif dan efektif.
Jasa Pembasmi Nyamuk di Medan Profesional
Layanan.
Penanganan masalah hama anda akan ditangani langsung oleh Teknisi kami yang bersertifikasi dan terlatih.
- Kami memberikan pelayanan yang cepat dan efektif.
- Kami mengendalikan hama dengan cara yang ramah lingkungan.
- Membasmi hama dengan mengutamakan keselamatan dan kesehatan.
- Kami bekerja untuk memberikan solusi masalah hama kepada anda.
- Kami juga memberikan tips dan rekomendasi dari ahli kami.
Beberapa tips supaya rumah tidak banyak nyamuk.
Nyamuk diketahui ditemukan hampir di semua tempat di dunia. Namun khusus di negara tropis seperti Indonesia namun nyamuk bisa bertahan hidup lebih lama. Bahkan nyamuk bisa bertahan hidup saat kondisi basah dan kering.
Di tempat tropis nyamuk mendapatkan akses berupa sumber air dan kelembaban yang mereka butuhkan.
Untuk menghindari gigitan nyamuk kita tidak perlu untuk menutup jendela atau pintu sepanjang hari.
Ada beberapa langkah yang bisa kita lakukan supaya rumah kita lebih bebas nyamuk.
- Pertama adalah menghilangkan genangan air dari sekitar rumah.
Nyamuk bisa berkembang biak sekitar seminggu 1 kali. Jadi genangan air seperti ini harus kita hilangkan.
- Jika memiliki kolam maka pastikan airnya terus bergerak.
- Anda bisa menggunakan screen nyamuk atau layar serangga di jendela dan pintu.
- Kemudian Anda juga bisa menanam tumbuhan yang tidak disukai oleh nyamuk.
Beberapa yang tidak disukai nyamuk adalah.
Serai
Rosemary
Geranium
Catnip
Lavender
Kemangi
Daun mint
Salep lemon
- Kemudian menghilangkan semua tempat untuk nyamuk bisa beristirahat.
Selain Aedes Aegypti, banyak nyamuk yang aktifnya di malam hari daripada siang.
Mereka akan suka beristirahat di tempat yang gelap terlindung dan tidak terganggu manusia.
Secara umum tempat istirahat nyamuk bisa berpindah Tapi beberapa yang biasa mereka pilih adalah.
- Di luar rumah nyamuk beristirahat di rumput tinggi atau semak belukar atau daun-daunan.
Jadi jika anda memiliki rumah dengan pepohonan yang rapat maka sebaiknya Anda mengurangi pepohonan di dekat pondasi rumah.
- Untuk di dalam rumah biasanya mereka berada di bawah furniture menggantung di peralatan dapur dan juga pakaian bekas pakai.
Secara khusus nyamuk aedes aegypti paling senang beristirahat di baju bekas pagi ini karena ada bekas seperti asam amino panas tubuh dan bau keringat manusia.
- Memastikan selokan bebas dari puing-puing dan bersih. Sebaiknya lagi pastikan bahwa air di selokan tidak menggenang dan terus mengalir.
- Menjaga suhu ruangan tetap dingin.
Nyamuk adalah binatang yang menyukai suhu hangat. Alasannya adalah karena serangga ini berdarah dingin. Jadi mereka akan aktif jika suhu hangat.
Anda bisa menggunakan AC untuk membuat Suhu lebih dingin.
- Kemudian Anda juga bisa menyalakan kipas angin. Nyamuk adalah binatang yang tidak kuat terbang lama dan lambat.
Lalat rumah ternyata bisa terbang 6 kali lebih cepat dari nyamuk aides aigepty. Lalat kuda bahkan bisa terbang hingga 30 kali lebih cepat dari nyamuk aides aigepty.
Jadi dengan memasang kipas angin maka nyamuk akan kesulitan terbang dan mencari tempat berlindung.
Jika anda ingin jasa pembasmi nyamuk di Kota Medan yang terpercaya maka silahkan menghubungi kami. Salam sukses selalu.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!